Kerajinan Tembaga Kuningan Boyolali

Selamat datang di website pusat kerajinan tembaga dan kuningan Boyolali, Iwan Jaya Logam Art.

Hiasan Dinding Tembaga Kuningan

Di sini, Anda dapat menemukan beraneka ragam ornamen unik untuk hiasan dinding Anda. Dengan bahan tembaga dan kuningan berkualitas, produk hiasan dinding tembaga kuningan kami selalu menjadi pilihan.

Kerajinan Kuningan dari Boyolali

Tidak hanya dari tembaga, kami juga merupakan sentra kerajinan kuningan berkualitas.

Relief Tembaga Kuningan

Beraneka macam relief tembaga kuningan. Dengan begitu banyak macam pola dan model, membuat Anda tidak akan kehabisan pilihan

Dapur Tembaga Kuningan Alumunium

Tidak hanya kerajinan tembaga kuningan untuk hiasan, kami juga menyediakan berbagai kerajinan alat dapur dan furnitur tembaga kuningan untuk Anda.

Selasa, 28 Februari 2017

Chafing Dish Pemanas Makanan Tembaga

Untuk Anda yang bergelut di bidang katering, utamanya memiliki usaha bisnis di bidang jasa sewa alat-alat dan perlengkapan katering, produk kami yang satu ini pasti sangatlah berguna. Chafing Dish atau pemanas makanan tembaga ini dibuat dari bahan tembaga berkualitas. Tembaga padat sehingga dapat menghantarkan panas secara sempurna dan presisi. Membuat makanan yang disajikan tetap panas, tanpa mengalami overheat. Sehingga acara pesta yang digelar dapat berlangsung memuaskan.

Chafing Dish Pemanas Makanan Tembaga

Chafing Dish Tembaga Kuningan

Chafing Dish Catering Tembaga

Chafing Dish Tembaga Catering Alat

Kerajinan Chafing Dish Tembaga

Chafing Dish Round Tembaga

Pemanas Chafing Dish Tembaga
Selain pemanas makanan tembaga, kami juga menyediakan ice bucket, atau juga dikenal dengan tempat es. Juga terbuat dari bahan tembaga. Ice Bucket tembaga ini juga cocok dipakai untuk acara-acara jamuan, utamanya bagi Anda yang ingin menggelar pesta. Atau jasa bisnis katering yang memerlukan tempat khusus untuk meletakkan es batu.

Ice Bucket Tembaga 

Ice Bucket Tempat Es Katering Tembaga

Iwan Jaya Logam Art yang beralamat di Desa Tumang Tegalrejo RT 06 / RW 09, Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah merupakan supplier kerajinan tembaga kuningan dan supplier peralatan katering tembaga kuningan. Di antaranya adalah pemanas makanan atau chafing dish tembaga serta ice bucket atau bucket es. Selain itu juga berbagai macam alat dapur, utamanya yang berbahan utama tembaga.

Jika Anda berminat dengan produk kerajinan peralatan katering tembaga kuningan dari kami, Anda dapat segera menghubungi kami melalui :
  • HP/WhatsApp : 081329722406
  • Telp. : ( 0276 ) 323329
  • Email : iwanjaya_logam@yahoo.com
Atau langsung datang ke showroom kami yang beralamat di Tumang Tegalrejo Rt.06 Rw.09, Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah.

Kerajinan Kubah Masjid Tembaga Kuningan

Pusat kerajinan tembaga, kuningan, dan alumunium Iwan Jaya Logam Art menerima pesanan produksi kerajinan kubah masjid tembaga kuningan. Tidak hanya produksi, kami juga melayani pemasangan sehingga Anda tidak perlu khawatir dengan pemasangannya.

Produk eksterior tembaga dan kuningan saat ini sudah mulai banyak digemari. Hal ini ditunjukkan dengan banyaknya ornamen, lambang, maupun monumen yang mengambil bahan dasar tembaga maupun kuningan. Hal ini pun mengilhami kami untuk meningkatkan pelayanan. Tidak hanya berfokus pada kerajinan interior dan dekorasi, kami pun mulai melebarkan sayap dengan memperbanyak portofolio kami dalam hal kerajinan tata eksterior. Tentu dengan fokus utama pada jenis seni kerajinan tembaga, kuningan, dan alumunium. Diawali dengan berbagi lampu taman tembaga kuningan, Iwan Jaya Logam Art pun melayani pesanan kubah masjid. Karena kubah masjid sendiri merupakan salah satu kerajinan eksterior yang cukup sulit. Dan umumnya masih memanfaatkan desain yang monoton. Iwan Jaya Logam Art pun memoles sebuah kubah agar tidak hanya nampak kokoh, tetapi juga indah. Selain menawarkan desain, kami pun siap membuat kubah sesuai desain dari Anda. Sehingga hasil akhir dari produksi nanti bisa sesuai dengan yang Anda inginkan.

Kerajinan Kubah Masjid Tembaga Kuningan


Kerajinan Kubah Masjid Tembaga

Kerajinan Kubah Masjid Kuningan

Kubah Masjid Tembaga

Jika Anda berminat untuk melakukan order kerajinan kubah masjid tembaga kuningan, Anda dapat menghubungi kami melalui :
  • HP/WhatsApp : 081329722406
  • Telp. : ( 0276 ) 323329
  • Email : iwanjaya_logam@yahoo.com
  • Showroom : Tumang Tegalrejo RT 06 / RW 09, Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah

Cara Membersihkan Tembaga dan Kuningan

Untuk Anda pemilik peralatan tembaga dan kuningan, baik itu yang berupa perkakas maupun dekorasi, pasti akan mengalami peralatan Anda tersebut akan berkurang kilapnya. Hal ini pun bisa dipahami karena sekalipun bahan tembaga dan kuningan sanggup bertahan hingga puluhan tahun, tetapi debu dan udara, serta waktu pemakaian perkakas dapat mengurangi kualitas dari bahan tersebut. Nah, jika Anda ingin tahu cara tepat dan sederhana tetapi akurat untuk membersihkan peralatan tembaga dan kuningan, Pusat Kerajinan Tembaga Kuningan Iwan Jaya Logam Art akan memberikan beberapa tips untuk Anda, disadur dari situs Cleanipedia yang diasuh oleh Unilever berikut ini :

Anda mungkin memiliki beberapa benda berbahan kuningan atau tembaga di rumah, mulai dari pot hingga gelas pajangan, perhiasan hingga ikat pinggang, dan koin hingga tempat lilin. Bagaimana Anda membersihkan dan memoles benda-benda logam tersebut?

Entah itu untuk dipakai sehari-hari atau hanya menjadi pajangan, perkakas berbahan kuningan atau tembaga—mulai panci hingga cangkir, perhiasan hingga gesper ikat pinggang, dan koin hingga tempat lilin—memiliki nilai seni dan nilai jual tersendiri. Bagaimana cara membersihkan dan memoles benda-benda logam ini?

Anda bisa mendapatkan produk pembersih khusus kuningan dan tembaga di toko-toko. Baca petunjuk pemakaian produk pada label kemasannya. Ingat, Anda perlu berhati-hati ketika membersihkan barang-barang berharga atau antik. Anda lebih baik bertanya kepada ahlinya terlebih dulu mengenai cara membersihkan logam kuningan dan tembaga. Anda juga dapat membersihkan logam ini menggunakan produk pembersih lain, tetapi selalu lakukan uji coba produk di area kecil dan tidak terlalu terlihat sebelum memakainya pada keseluruhan benda.

Sebelum mulai membersihkan peralatan tembaga kuningan Anda, Ada baiknya dicek terlebih dahulu apakah peralatan tersebut terbuat dari tembaga kuningan padat atau hanya dilapisi oleh tembaga kuningan. Cara yang paling tepat adalah dengan menggunakan magnet. Jika magnet menempel ke peralatan, itu berarti peralatan tersebut hanya dilapisi oleh bahan tembaga kuningan. Cara paling mudah adalah dengan menggunakan air sabun cuci piring dengan kualitas baik.

Berikut ini panduan cara membersihkan tembaga dan kuningan di tempat Anda.

Perkakas dan Dekorasi Tembaga
Perkakas dan Dekorasi Tembaga

Cara membersihkan tembaga

Selain tahan lama, perkakas berbahan tembaga juga terlihat mewah. Tembaga tidak hanya digunakan untuk keperluan rumah tangga tetapi juga untuk dekorasi. Peralatan memasak berbahan tembaga merupakan penghantar panas yang baik sehingga memudahkan Anda memanaskan makanan secara cepat dan efisien. Perhiasan tembaga juga terlihat elegan.
Seiring perjalanan waktu, tembaga dapat memudar, namun jangan khawatir. Anda dapat mengembalikan kilau semula tembaga dengan mengikuti informasi tentang cara membersihkan tembaga sebagai berikut:
  • Banyak produk pembersih khusus tembaga dijual di toko. Kalau Anda memutuskan menggunakan produk ini, pastikan Anda mengikuti petunjuk pada labelnya.
  • Anda juga dapat menggunakan jeruk lemon dan garam untuk membersihkan tembaga. Cukup bubuhkan garam (sebaiknya garam laut) ke atas belahan setengah jeruk lemon, lalu gosokkan pada permukaan tembaga! Selanjutnya bilas dengan air hangat dan keringkan dengan kain lembut.
  • Untuk membuatnya berkilau, gosok logam tembaga dengan campuran tepung terigu, garam, dan cuka, lalu poles menggunakan kain lembut bersih.
  • Anda juga dapat memolesnya menggunakan kertas koran yang telah diremas-remas menjadi bola kecil. Metode ini sudah dipakai sejak zaman nenek moyang kita untuk membersihkan jendela.
  • Manfaatkan saus tomat! Kandungan cuka di dalam saus tomat membantu membersihkan tembaga. Tuang saus tomat ke atas tembaga sehingga membentuk lapisan tebal. Diamkan selama beberapa menit, lalu bilas dengan air bersih.
 
Perkakas dan Dekorasi Kuningan
Perkakas dan Dekorasi Kuningan

Cara membersihkan kuningan

Kuningan terbuat dari tembaga dan timah. Logam ini banyak dipakai untuk berbagai hal—mulai dari membuat gagang pintu hingga peralatan musik!
Berikut ini informasi mengenai cara membersihkan kuningan:
  • Cuci kuningan dengan air hangat dan sabun cuci piring cair. Jangan menggosoknya terlalu keras agar tidak menggores permukaannya.
  • Sama seperti tembaga, kuningan juga merespons baik terhadap saus tomat! Tuangkan saus tomat ke kuningan, diamkan paling tidak selama satu jam, lalu bilas. Anda akan melihat bedanya.
  • Anda juga bisa membersihkan kuningan menggunakan metode jeruk lemon dan garam seperti disebutkan di bagian tembaga di atas.
  • Sekali lagi, jangan menggunakan produk yang mengandung partikel kasar/kesat ketika membersihkan barang-barang dari kuningan. Hal ini untuk menghindari agar permukaan benda tidak tergores dan rusak.

Peralatan tembaga dan kuningan, baik itu perkakas maupun dekorasi memiliki satu kelebihan yaitu awet dan tahan lama, selain itu juga memiliki kesan mewah dan berkelas. Jadi, agar selalu terjaga, sebaiknya dilakukan perawatan rutin salah satunya dengan membersihkannya. Dan tips-tips sederhana di atas sangatlah layak dicoba agar peralatan tembaga dan kuningan Anda selalu terjaga keindahannya.

Senin, 27 Februari 2017

Peralatan Dapur dan Peralatan Catering

Galeri Peralatan Dapur dan Peralatan Catering Tembaga Kuningan

Galeri produk kerajinan alat dapur tembaga kuningan dan juga peralatan catering tembaga kuningan. Alat katering tembaga dan kuningan yang meliputi Chafing Dish, Ice Bucket, sampai teko dan mug yang hadir dalam berbagai macam variasi. Untuk alat dapur tembaga di antaranya adalah wajan, panci, teko, mug, cerek, dandang, dan masih banyak lagi.
 
Kerajinan Alat Dapur Tembaga

Peralatan Katering Tembaga Chafing Dish

Chafing Dish Tembaga Kuningan

Chafing Dish Pemanas Makanan Tembaga

Pemanas Makanan Chafing Dish Tembaga

Pemanas Makanan Tembaga

Chafing Dish Tembaga Pemanas

Chafing Dish Tembaga Round Hanging

Chafing Dish Tembaga Lift-off

Teko Kopi Kuningan

Mug Set Tembaga

Mug Tembaga

Dandang Tembaga Kenceng Tembaga

Alat Dapur Tembaga

Untuk informasi lebih lanjut, hubungi :

 HP/WhatsApp : 081329722406
Telp. : ( 0276 ) 323329
Email : iwanjaya_logam@yahoo.com

Atau Anda dapat langsung datang ke showroom kami yang beralamat di Tumang Tegalrejo Rt.06 Rw.09, Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah.

Kerajinan Chafing Dish Tembaga Kuningan

Chafing Dish tembaga kuningan adalah sebutan lain untuk  pemanas makanan yang terbuat dari bahan logam tembaga, kuningan, dan alumunium. Model dari chafing dish yang ditawarkan oleh pusat kerajinan logam tembaga dan kuningan sangat beragam. Mulai dari model chafing dish dengan ukuran kecil hingga yang besar. Terdapat pula pemanas dengan tiang mencuat untuk meletakkan tutup. Ada pula pemanas makanan tembaga kuningan yang tidak terdapat tiang, tetapi menggunakan desain minimalis yang tetap mengedepankan segi fungsi tanpa mengorbankan keindahannya.

Chafing Dish Pemanas Makanan Tembaga


Chafing Dish Tembaga Catering

Chafing Dish Tembaga Catering

Kerajinan Pemanas Catering

Kerajinan Chafing Dish Catering

Kerajinan Chafing Dish Tembaga

Kerajinan Pemanas Tembaga

Chafing Dish Pemanas Tembaga

Chafing Dish Pemanas Tembaga

Pemanas Tembaga Chafing Dish
 
Kami menerima pesanan khusus kerajinan chafing desh tembaga kuningan alumunimum. Sehingga hasil akhirnya nanti tidak mengecewakan karena sesuai dengan desain dan keperluan Anda.

Jika Anda ingin bertanya, atau berminat untuk melakukan pesanan :
  • HP/WhatsApp : 081329722406
  • Telp. : ( 0276 ) 323329
  • Email : iwanjaya_logam@yahoo.com
Atau langsung datang ke showroom pusat kerajinan tembaga kuningan alumunium kami yang beralamat di Tumang Tegalrejo Rt.06 Rw.09, Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah.

Merawat Peralatan Dapur dan Catering Tembaga

Jika Anda memiliki peralatan yang terbuat dari bahan logam khususnya tembaga, tentu Anda sering menemui peralatan tersebut kehilangan kilap apabila sudah dipakai dalam jangka waktu yang cukup lama. Kilap yang mulai memudar ini terutama ditemui pada peralatan dapur tembaga atau alat catering seperti chafing dish, pemanas tembaga, maupun teko yang sering digunakan dan sering bersentuhan dengan suhu tinggi.
Chafing Dish Tembaga
Chafing Dish Tembaga harus diperhatikan perawatannya agar terus mengkilap dan terhindar dari karat.

Wajan Tembaga
Wajan Tembaga pun perlu sentuhan khusus tapi sederhana agar selalu mengkilap, bersih, dan bebas dari karat.

Hal ini pun bisa membuat peralatan nampak tidak lagi menarik. Ingin mengganti peralatan dengan yang baru, tetapi masih sayang. Atau, jika peralatan dapur dan catering dari logam Anda mulai menunjukkan karat yang tampak jelek, tentu bisa membuat perkakas tidak terpakai dan akhirnya hanya teronggok. Hingga akhirnya rusak dan terbuang sia-sia.

Nah kali ini pusat kerajinan tembaga dan kuningan Iwan Jaya Logam Art Boyolali kembali dengan tips merawat peralatan tembaga Anda. Dan, yang perlu Anda siapkan bukanlah perlengkapan yang mahal. Tetapi justru yang sangat mudah didapat dan pasti sudah tersedia di rumah Anda.

Merawat Peralatan Dapur dan Catering Menggunakan Garam

Jika panci, wajan gerigi untuk steak, stainles stel, tembaga dan juga besi mulai berkarat, gosokkan satu sendok makan garam kasar menuju atas permukaan piranti yang berkarat, sesudah demikian siram dengan satu gelas air panas yang di campur dengan satu sendok makan garam, lalu bilas hingga bersih dan noda karat hilang.
merawat peralatan dapur dan katering tembaga dengan garam

Apabila peralatan makan seperti pisau, garu, sendok yang berbahan tembaga ataupun kuningan telah mulai kehilangan kilapnya, maka anda tidak perlu khawatir, caranya adalah larutkan lima sendok makan garam di tambahkan dengan satu sendok makan soda kue, lalu larutkan dengan satu liter air, aduk hingga rata. Sesudah demikian , rendam peralatan makan ataupun peralatan masakan di dalam larutan tersebut selama 5-10 menit, lalu gosok pelan pelan dengan spon lalu bilas dengan air mengalir dan keringkan dengan dilap sampai bersih.

Sabtu, 25 Februari 2017

Kerajinan Copper Tile Tembaga

Pusat kerajinan tembaga dan kuningan Iwan Jaya Logam Art menerima pesanan pembuatan kerajinan copper tile tembaga secara khusus. Maksudnya adalah Anda dapat menggunakan desain sendiri sebagai patokan produk yang Anda pesan. Hal ini agar copper tile yang Anda inginkan dapat sesuai dengan gambaran. Kami tidak hanya menyediakan produk copper polos, tetapi juga copper tile dengan motif dan tekstur serta ukiran.

Produk kerajinan copper tile sangat cocok digunakan sebagai ornamen baik untuk lantai maupun ornamen dinding. Sehingga tidak hanya interior, bisa juga dipakai sebagai eksterior yang dipasang pada dinding luar bangunan. Kerajinan copper tile tembaga dari Iwan Jaya Logam Art biasanya dipesan dari kalangan hotel. Demi menambah estetika hotel, sehingga kerajinan copper tile pun menjadi salah satu pilihan untuk mewujudkannya.

Kerajinan Copper Tile Tembaga

Copper Tile Tembaga Tekstur

Kerajinan Copper Tile Tembaga Motif

Untuk informasi lebih lanjut mengenai produk copper tile tembaga dari kami, Anda dapt segera menghubungi kami melalui :
  • HP/WhatsApp : 081329722406
  • Telp. : ( 0276 ) 323329
  • Email : iwanjaya_logam@yahoo.com
Atau langsung datang ke showroom kami yang beralamat di Tumang Tegalrejo Rt.06 Rw.09, Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah.

Jumat, 24 Februari 2017

Kerajinan Mangkok Spa Nampan Kuningan

Di artikel sebelumnya yang berjudul Kerajinan Mangkok Spa Tembaga, kami sudah menampilkan galeri portofolio produk kerajinan mangkok spa untuk rendam tangan, rendam kaki, dan juga bowl hiasan. Nah, untuk kesempatan kali ini, kami kembali dengan kategori serupa. Tetapi dengan produk yang dibuat dari bahan dasar berbeda yaitu Kerajinan Mangkok Spa Nampan Kuningan. Di produk kerajinan kuningan yang satu ini, tidak hanya rendam tangan dan rendam kaki, tetapi juga nampan spa kuningan.

Kerajinan Mangkok Spa Nampan Kuningan

Bowl Shirodhara Kuningan

Nampan Spa Kuningan

Spa Rendam Kaki Kuningan

Rendam Tangan Kaki Kuningan

Spa Rendam Tangan Kuningan

Kerajinan mangkok dan nampan spa untuk rendam tangan dan kaki ini sering dipesan oleh rumah spa, salon, dan ada juga yang dari pribadi. Jadi produk ini sangat tepat digunakan tidak hanya bagi bisnis hospitality tetapi juga untuk pemakaian pribadi.

Jika Anda berminat dengan produk mangkok spa kuningan dan nampan kami, segera hubungi kami melalui
  • HP/WhatsApp : 081329722406
  • Telp. : ( 0276 ) 323329
  • Email : iwanjaya_logam@yahoo.com
Atau langsung datang ke showroom kami yang beralamat di Tumang

Tegalrejo Rt.06 Rw.09, Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah.

Kamis, 23 Februari 2017

Kerajinan Mangkok Spa Tembaga

Mangkok rendaman kaki ini sangat cocok untuk penggunaan di rumah spa, salon, maupun untuk penggunaan pribadi. Kerajinan Mangkok Spa Tembaga ini dibuat dari bahan tembaga. Mangkok spa ini terdiri dari mangkok rendaman kaki yang berukuran besar dan mangkok rendaman tangan yang berukuran lebih kecil. Mangkok spa dari pusat kerajinan tembaga Iwan Jaya Logam Art, sudah tentu dibuat dari bahan tembaga.

Selain digunakan sebagai mangkok spa, juga digunakan untuk bowl serba guna.

Kerajinan Mangkok Spa Tembaga

Bowl Shirodhara Tembaga

Mangkok Rendam Kaki Spa Tembaga

Mangkok Rendam Tangan Spa Tembaga

Mangkok Rendam Kaki dan Rendam Tangan Spa dari bahan Tembaga

Untuk informasi lebih lanjut, Anda dapat menghubungi kami melalui
  • HP/WhatsApp : 081329722406
  • Telp. : ( 0276 ) 323329
  • Email : iwanjaya_logam@yahoo.com
Atau langsung datang ke showroom kami yang beralamat di Tumang Tegalrejo Rt.06 Rw.09, Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah.